Liburan? Wisata Halal Korea Aja!

Assalamu'alaikum, wr.wb. readers!
Tak terasa ya Ramadhan sebentar lagi. Suasana ramadhan memang selalu ditunggu sama umat muslim seluruh dunia. Apalagi mahasiswa rantauan seperti saya ini. Moment libur Idul Fitri selalu jadi hal yang ditunggu-tunggu untuk dapat menghabiskan waktu bersama dengan keluarga. Untuk mengisi waktu liburan, tidak ada salahnya untuk pergi ke luar negeri, yakni Korea. Kalau penggemar K-Drama dan Reality Shownya Korea seperti saya ini sangat tahu keindahan Korea benar-benar memanjakan mata. Tapi, sebagai muslim mungkin kita takut dan merasa kurang nyaman jika datang ke negara yang memang mayoritas bukan muslim. Nah, readers, jangan khawatir, sekarang korea sudah mempunyai wisata halal untuk para muslim di Indonesia loh. Yuk simak.

Tempat Favorit Halal

Pulau Jeju, pulau ini dijuluki Samdado, "Pulau yang Berlimpah dengan Tiga Hal" yaitu, bebatuanwanita dan angin. Pulau ini adalah pulau yang diklaim paling indah di Korea karena memiliki keindahan alam dan kebudayaan yang unik.

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Pulau Jeju

Seoul Central Mosque, merupakan masjid satu-satunya di Seoul. Arsitektur yang khas membuat wisatawan dengan mudah mengenali masjid ini. Untuk readers, tidak perlu takut bagaimana shalat. Kita bisa shalat dengan tenang dan nyaman disini.

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Seoul Central Mosque

Nami Island merupakan destinasi wisata favorit selanjutnya. Jika readers pernah menonton drama winter sonata pasti tidak asing dengan Nami Island. Tempatnya sangat romantis, sangat cocok jika kita datang bersama keluarga.
Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Nami Island

Seoraksan National Park, sangat terkenal dengan keindaha musim gugurnya. Banyak wisatawan yang datang hanya karena warna musim gugurnya. Readers, makin ngiler kan untuk pergi ke Korea?

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Seoraksan National Park

Nah, kalau ke Korea rasanya kurang asyik kan kalau kita tidak berkunjung ke Seoul. Jika ke Seoul jangan lupa untuk ke Sungai Cheonggyechon. Sungai ini terletak di jantung kota Seoul, meskipun di tengah hiruk pikuk tapi sungai ini sangat tenang dan benar-benar memanjakan mata.

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Sungai Cheonggyechon

Gyeongbok Palace, terletak di sebelah utara kota Seoul ini juga sangat wajib untuk kalian kunjungi readers. Kita dapat dimanjakan dengan pengalaman unik di Istana dengan arsitektur khas Korea.

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Gyeongbok Palace

Namsan Tower Seoul merupakan destinasi wisata yang wajib kamu kunjungi saat ke Korea readers karena ini merupakan icon dari kota Seoul. Jangan lupa untuk datang ke Lock Love nya juga ya.

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Namsan Tower Seoul

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Lock Love Namsan Tower Seoul



Makanan Halal
Naengmyeon merupakan mie gandum yang disajikan dengan kuah kaldu sapi dingin. Makanan ini merupakan makanan yang paling digemari saat musim panas.

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Naengmyeon 

Patbingsu atau patbingsoo adalah dessert khas Korea yang sangat digemari, terutama pada hari-hari musim panas yang sangat terik. Segar sekali readers..

Lomba Menulis Artikel Kreatif dan Cheria Holiday
Patbingsu 


Cita rasa kimchi yang pedas asam dan gurihnya kaldu daging membuat hidangan ini benar-benar terasa menyegarkan.

Kimchi Mari-Guksu

Memilmakguksu, merupakan hidangan yang terbuat dari mie dengan kaldu kimchi dengan potongan es, mentimun, kimchi, sayuran, dan daging yang dicampur dengan pasta cabai merah.

Memilmakguksu

Jangeo-gui merupakan hidangan berupa daging belut yang dipanggang dengan bumbu rempah-rempah seperti lada pasta panas, gula, kecap, bawang putih cincang, jahe, dan minyak wijen. 

Jangeo-gui


Travel Halal ke Korea
Nah, readers, menarik bukan? Tapi, pasti readers masih galau ya karena beberapa makanan mungkin menggunakan bahan tidak halal. Maka dari itu, readers haruslah jadi wisatawan yang cerdas. Paket Tour Wisata Halal Korea Selatan dari Cheria Wisata Tour Travel Halal Terlengkap di Indonesia benar-benar bisa memberikan solusi buat masalahmu readersCheria Wisata Tour Travel Halal Terlengkap di Indonesia akan menemani kalian untuk berwisata secara halal, jadi kita tidak perlu takut lagi. Selain itu harganya sangat terjangkau dan pelayanannya sangat memuaskan. Segera pesan untuk liburan lebaran, liburan akhir tahun / tahun baru di cheria halal holiday wisata halal.


Paket wisata lain:

Post a Comment

0 Comments